Handiani Dandrajati
1 min readOct 23, 2019

Mengenang kegagalan beberapa bulan yang lalu, alhamdulillah aku banyak sekali mengambil pelajaran.

Jangan, jangan dulu patah. Sayapmu, masih sanggup terbentang untuk terbang lebih tinggi dari tempat dirimu berpijak. Jangan, jangan dulu menyerah. Api jiwa muda masih membara. Tenaga masih bergelora. Tapi, jangan berleha-leha. Masih tersisa jatah gagal yang harus dihabiskan. Jangan berhenti di sini. Terima kasih sudah memilih kuat dan tangguh.

Bandung, 23 Oktober 2019

11.44 AM

No responses yet